
UKM YANG ADA DI DARMAJAYA
UKM DCFC
Darmajaya Computer & Film Club ( DCFC ) adalah sebuah unit
kegiatan mahasiswa (UKM) yang berada dibawah koordinasi Kementrian
Penalaran dan Keilmuan Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Informatics &
Business Institute (IBI) Darmajaya. Organisasi ini berfokus pada
kegiatan pengembangan teknologi Komputer dan Perfilman.
Darmajaya Computer & Film Club (UKM DCFC) berdiri pada tahun
1997....